Pages

Jumat, 11 Januari 2013

How to Upgrade Ginger Bread for Motorola Droid X

How to Upgrade Ginger Bread for Motorola Droid X

Dalam tutorial kali ini saya akan sampaikan tentang cara upgrade Motorola Droid X ke Ginger Bread.
Catatan :
Segala Resiko upgrade ada ditangan anda.

File-file yang perlu dipersiapkan terlebih dahulu
1. File Froyo Official 2.3.340 bisa di download di http://www.megaupload.com/?d=RTGP7T4S
2. RSD Lite , bisa di download di http://www.uploadmb.com/dw.php?id=1285967465
3. Driver USB Motorola , bisa di download di http://developer.motorola.com/docstools/USB_Drivers/Handset_USB_Driver
4. Download file update gingerbread sebagai berikut
   Part 1 = http://www.multiupload.com/DF_7SSPT4UNXH
   Part 2 = http://www.multiupload.com/DF_WF4XEWB7O6
   Part 3 = http://www.multiupload.com/DF_7VO3XHXQNQ
Berikut langkah-langkahnya
1. Flash ulang motorola droid x anda ke Froyo Official 2.3.340 dengan RSD Lite.(Lewati langkah ini jika droid anda sudah Official 2.3.340). Proses Flashing ini akan menghilangkan inject data/nomer hp di droid x. Jadi anda harus inject ulang jika ingin HandHeld anda bisa untuk telpon maupun internet
2. Setelah selesai flashing langkah selanjutanya yaitu rooting dan install droid 2 bootstrap recovery. caranya bisa dilihat di tutorial saya sebelumnya di rooting, custom recovery droid 2 global
3. Setelah selesai langkah ke 2 copy ketiga file update ginger bread ke sdcard, lalu masuk ke recovery
4. Pilih menu install zip from sdcard pilih 3 File update ginger bread secara berurutan mulai part 1 - part 3
5. Jangan keluar dari system recovery sampai ketiga file tersebut selesai di install
6. Setelah selesai silahkan reboot DroidX anda

Selamat Droid X anda sudah menjadi GingerBread

Berikut hasil quadrant Ginger Bread Default tanpa overclock di Motorola Droid X

0 komentar:

Posting Komentar